header iklan
Khasiat Kurma Bagi Tubuh,Ternyata Ada 9 Keuntungan Mengonsumsinya
Penulis : Alisundana |
Senin 13 February 2023, 08:27 WIB |
Ilustrasi Kurma

wastu.id - Khasiat kurma bagi tubuh,ternyata ada 9 keuntungan mengonsumsinya. Simak saja penjelasannya di tulisan ini.

Biasanya bulan Ramadan kurma (Phoenix dactylifera) lebih banyak dikonsumsi. Terutama oleh umat Islam. Sebab kurma menjadi makanan sunah pembuka puasa (tajil). Makan beberapa butir kurma saja, biasanya perut bisa kenyang. Tubuh yang lelah segar kembali.Kenapa demikian?

Itu karena kandungan nutrisi pada kurma, ternyata mengembalikan energi dan mengganti elektrolit yang hilang pada tubuh setelah seharian berpuasa.Kok bisa?

Ya. Sebab kandungan yang ada dalam kurma sangat kaya. Dalam 100 gram kurma terdapat kandungan 280 kalori. Plus nutrisi seperti75 gram karbohidrat, 7-8 gram serat, 65 gram gula, 2-2.5 gram protein, 150 IUvitamin A, 1 mgzat besi, 65 miligram kalsium,650 miligram kalium,0.5 mikigramzinc. 

Luar biasa bukan?

Lalu, apa saja khasiat kurma yang begitu kaya kandungan nutrisinya?

Dilansir website Kementerian Kesehatan Dirjen Pelayanan Kesehatan, diulas kurma kaya nutrisiada 9 khasiatnya bagi tubuh:

1. Mencukupi kebutuhan gizi dan kalori

2. Melancarkan Sistem Pencernaan

3. Mencegah Penyakit Kronis 

4. Menstabilkan Gula Darah

5. Jadi Menu Tambahan Dalam Diet

6. Mengganti Elektrolit Tubuh yang Hilang

7. Melindungi Tubuh dari Peradangan

8. Meningkatkan Kesuburan

9. Mencegah Anemia

Benar. Jika setiap hari konsumsi kurma, Anda tidak mudah lelah. Penyebabnya karena zat besi pada kurma akan meningkatkan produksi sel darah merah.

Pengalaman seorang warga, Melly, mengakui khasiat kurma. Menjelang bulan puasa tahun 2022, dia dan suaminya cek kesehatan standar. Gula darah, asam urat, kolesterol, tensi, dan oksigen.

Saat cek itu, kolesterol, gula darah dan asam urat dia dan suaminya tinggi. Begitu memasuki bulan puasa, Melly dan suaminya disiplin buka puasa (takjil) dengan 3 butir kurma, segelas air bening hangaylt, satu ssndok madu dan minyak zaitun.

2
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
TERPOPULER