header iklan
8 Spot Wisata Kuliner Malam Bandung yang Populer dan Legendaris, Wajib Dicoba Saat Berada di Kota Bandung!
Penulis : Dela Fitriani |
Rabu 10 July 2024, 14:00 WIB |
Spot Wisata Kuliner Malam Bandung yang Populer dan Legendaris

Nama DJ adalah singkatan dari "Disc Jockey". Tempatnya ada di ruko, berbeda dari warung sate pada umumnya. 

Menu favorit di sini adalah sate asin pedas dengan bumbu yang meresap sempurna, bahkan enak dimakan tanpa saus kacang.

- Alamat : Jl. Jend. Sudirman No.276, Kb. Jeruk, Kec. Andir, Kota Bandung  

- Jam Buka : 09.00-01.00 WIB  

- Kisaran Harga : Rp 1300/tusuk

3. RM Megawati

Rumah Makan Megawati adalah tempat makan legendaris di Bandung yang sudah buka sejak tahun 1977.

Menyajikan makanan tradisional Sunda, RM Megawati memiliki banyak pilihan menu seperti pepes ayam kampung, semur, ungkap kacang, perkedel, sayur asem, karedok, dan masih banyak lagi.

- Alamat : Jl. Jendral Sudirman no. 518, Sukahaji, Kec. Andir  

- Jam Buka : 09.00-00.00 WIB  

- Kisaran Harga : Rp 4000 - Rp 40.000

4. Perkedel Bondon

1
3
4
5
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
TERPOPULER
TERPOPULER