header iklan
Terpopuler! Inilah 6 Spot Wisata Kuliner Malang yang Lezat, Wajib Kamu Coba
Penulis : Dela Fitriani |
Selasa 16 July 2024, 14:00 WIB |
Spot Wisata Kuliner Malang yang Lezat

Bakso President adalah tempat makan bakso legendaris yang sudah ada sejak tahun 1970-an. 

Tempat ini menawarkan pengalaman unik menikmati bakso sambil melihat kereta api yang lewat.

Satu porsi Bakso Malang biasanya terdiri dari bakso, tahu, siomay, gorengan, dan pangsit kering.

- Lokasi : Jl. Batanghari No.5, Rampal Celaket, Kec. Klojen, Kota Malang, Jawa Timur 65111  

- Jam Operasional : Setiap hari, 08.00–21.30 WIB  

- Kisaran Harga : Rp12.000–Rp25.000/menu

5. Mie Gajah Mada

Mie Gajah Mada menawarkan berbagai macam menu mie seperti mie ayam jamur, mie pangsit kering, dan mie rica-rica. 

- Lokasi : Jl. Pasar Besar No.17 A, Sukoharjo, Kec. Klojen, Kota Malang, Jawa Timur 65118  

- Jam Operasional : Setiap hari, 09.00–20.00 WIB  

- Kisaran Harga : Rp25.000–Rp48.000/menu

6. Es Krim Klasik Griya Eskimo

1
2
4
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
TERPOPULER
TERPOPULER