Perempuan Tanah Jahanam
Perempuan Tanah Jahanam adalah film lain yang sukses besar.
Film ini menceritakan tentang Maya, seorang wanita muda yang kembali ke desa asalnya setelah mendapatkan warisan misterius.
Namun, Maya dan sahabatnya menemukan bahwa desa tersebut menyimpan rahasia kelam dan mereka harus bertahan hidup dari ancaman-ancaman yang ada.
Film ini dikenal karena atmosfirnya yang mencekam dan twist cerita yang tak terduga.
Film-film Joko Anwar selalu berhasil menarik perhatian penonton dengan cerita yang kuat,
visual yang menarik, dan seringkali menyisipkan kritik sosial sehingga menarik perhatian penikmat film horor sehingga tembus jutaan penonton dalam watu singkat.
Kesuksesan film-film seperti "Modus Anomali", "Gundala", "Pengabdi Setan", dan "Perempuan Tanah Jahanam" membuktikan bahwa karya-karya Joko Anwar mampu menembus jutaan penonton dalam waktu yang singkat.
Jika kamu belum menonton, segera tonton dan nikmati film-film terbaik dari Joko Anwar
yang tak hanya menghibur tapi juga memberikan pengalaman sinematik yang tak terlupakan.